Penjaskes

Pertanyaan

Saya ingin bertanya, Berikut ini adalah gerakan menghentikan bola dalam permainan sepak bola, kecuali . . . .
a. menghentikan bola dengan telapak kaki
b. menghentikan bola dengan dada
c. menghentikan bola dengan paha
d. menghentikan bola dengan tumit

1 Jawaban

  • Kelas: 7
    Mapel: Penjaskes
    Kategori: Aktifitas Permainan Bola Besar
    Kata Kunci: Sepak bola
    Kode: 7.22.1

    d. menghentikan bola dengan tumit

    Dalam sepak bola, di kenal beberapa teknik dalam menghentikan bola yakni Menghentikan bola dengan kaki bagian dalam, Menghentikan bola dengan kaki bagian luar, Menghentikan bola dengan kaki bagian tengah (kura-kura), Menghentikan bola dengan kaki bagian bawah atau telapak kaki, Menghentikan bola dengan perut, Menghentikan bola dengan dada, Menghentikan bola dengan paha, dan Menghentikan bola dengan kepala. Sedangkan
    menghentikan bola dengan tumit tidak termasuk teknik dalam sepak bola

    Soal-soal lain untuk belajar:https://brainly.co.id/tugas/14224724
    Gambar lampiran jawaban hendrap

Pertanyaan Lainnya